Selasa, 05 Februari 2013

Cara Cepat Belajar Mengetik 10 Jari

Cara Cepat Belajar Mengetik 10 Jari
Cara Mengetik Cepat Dengan 10 jari

Cara mengetik cepat dan benar sebenarnya tidak terlalu sulit kalau kita sudah menguasai teknik mengetik dengan 10 jari, karena kelebihan mengetik 10 jari adalah kita bisa mengetik cepat tanpa melihat keyboard sekalipun, jadi pandangan mata tetap fokus pada layar komputer sementari jari jemari sudah bisa menari lincah di atas keyboard.
Seperti sudah saya jelaskan pada postingan sebelumnya tentang belajar cara mengetik cepat 10 jari, untuk bisa mengetik 10 jari memang membutuhkan latihan dan kebiasaan, Walaupun untuk awalnya mengalami kesulitan merubah antara kebiasaan lama, misalnya kebiasaan mengetik 11 jari atau mengetk dengan melihat keyboard, tapi dengan latihan dan membiasakan mengetik 10 jari dengan benar.
Bagi para blogger, tukang ketik captcha ataupun pekerja  kantor yang biasa berhadapan dengan komputer, maka cara mengetik cepat memang harus dikuasai, dan sudah menjadi kebutuhan pokok kalau ingin pekerjaannya cepat selesai dan jauh lebih efisien.
Berikut beberapa tips tentang cara mengetik cepat dengan 10 jari :
  • Latihan menggunakan software mengetik 10 jari sangat membantu dalam peningkatan kecepatan mengetik sobat.
  • Jangan terlalu tegang dalam mengetik, usahakan tetap rileks dan tenang. Karena pada saat kita bisa mengetik 10 cari dengan cepat, pada dasarkan yang berperan sudah alam bawah sadar kita, jadi jari-jari sudah mengetik sendiri apa yang kita baca.
  • Jangan terlalu sering mengetik backspace karena akan menjadi kebiasan yang akan menghambat kecepatan dalam mengetik.
  • Jangan mengetk dalam kondisi emosi yang tidak stabil, karena biasanya akan sering terjadi kesalahan.
Untuk software mengetik 10 jari akan saya tambahkan satu lagi, langsung download di stamina typing tutor dan download software sebelumnya, download di Typefaster
Beginilah tampilan stamina typing tutor:
cara mengetik cepat

Demikian tentang cara mengetik cepat dengan 10 jari, sobat bisa pilih software mana yang cocok untuk dipakai. Selamat mencoba dan semoga bermanfaat.

[Sumber: Rakatalenta]

1 komentar:

hamba allah mengatakan...

Assalamualaikum wrb,saya Sri Wardani asal Solo niat saya hanya ingin berbagi kebaikan khusus kepada orang yang mengalami kesusahan,percaya tidak percaya semua kembali pada pembaca postingan saya,awalnya saya seorang pengusaha yang bisa dibilang sukses,tapi banyak yang tidak suka kalau saya sukses,bisnis saya bangkrut dan saya sempat jadi pemulung saya punya anak dua dan mash kecil2,saya sempat putus asa dan tidak tau mau berbuat apa,saya sempat putus asa dan saya sempat mau mengakhiri hidup,tapi setiap saya melihat anak saya semua putus asa saya hilang,tampa disengaja ada seseorang member saya saran dia menyarangkan saya untuk menghubungi Ki Abdullah,beliau memberikan saran yang tidak melenceng dari ajaran agama,awalnya sih saya ragu tai sayaberanikan diri menciba saran dari Aki,syukur Alhamdulillah dengan saran beliau saya sekarang sukses kembali dan saya bisa biayai sekolah anak saya sampai selesai,teimah kasih Ki berkat aki saya bisa sukses kembali,ini pengalaman pribadi saya khusus bagi teman2 yang sempat baca dan punya masalah silahkan hub Aki Abdullah di nomor 0823-3975-5544 insya allah dikasi solusi ,ini pengalaman saya khusus yang serius saja silahkan hub beliau,terimah kasih kepada yang punya room ini karna saya sempat berbagi pengalaman dan mudah2han bisa membantu,assalamualaikum wrb.































Posting Komentar

Tidak ada moderasi untuk berkomentar namun komentar tidak pantas akan dihapus. Terima kasih

◄ Posting Baru Posting Lama ►
 

Copyright © 2012. Blog Bisnis Cepat Kaya - All Rights Reserved Patner Templete by Blog Bamz